30 Apr 2012

Cara Pemimpin Untuk Membuat Seseorang Berprestasi

30 Apr 2012
"Orang-orang yang baik prestasinya bangga akan dirinya"
Sekarang ini, segala cara yang seharusnya dilakukan suatu perusahan yang baik adalah fokus untuk membantu orang-orangnya berprestasi. jika seseorang berprestasi, mereka akan bangga dengan dirinya, karena mereka tahu bahwa prestasi mereka adalah baik dan upaya mereka layak dibanggakan.

Seorang pemimpin yang efektif akan memprioritaskan untuk membantu orang-orangnya berprestasi dengan dua cara:
1) Pastikan orang-orang tahu sasaran apa saja yang harus dicapai, dan
2) Lakukan segalanya untuk mendukung, mendorong serta membimbing mereka agar mencapai sasaran-sasaran tersebut.

Peran Anda sebagai  pemimpin bahkan lebih penting lagi ketimbang yang anda bayangkan. Anda berkuasa untuk membantu orang-orang Anda menjadi pemenang.

disunting dari: Ken Blanchard (books:the heart of a leader)

Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas saran konstruktif serta kunjungannya di blog ini. Anda boleh berkomentar dengan mencantumkan link blog atau website Anda. silakan share, tweet, email atau copy-paste artikel yang anda suka dalam blog ini. Tapi mohon untuk menampilkan link sumber yang mengacu pada artikel didalam blog ini (permalink). blogger sejati adalah blogger yang menghargai usaha, karya originalitas dan kreativitas orang lain.
salam!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...